Postingan

Dua sisi dari Tumbuhan Air Tawar : Eceng Gondok

Gambar
          Eceng gondok atau dengan nama latin Eichornia crassipes merupakan tumbuhan air tawar yang dikenal sebagai gulma. Tumbuhan ini banyak ditemukan di Indonesia khususnya diperairan tawar yang menyerap nutrien dalam pertumbuhannya. Eceng gondok dapat tumbuh dan berkembang biak dengan sangat cepat, mampu beradaptasi hampir disetiap kondisi sekalipun kondisi yang ekstrem, dan dapat bertahan dari berbagai jenis zat kimia yang berbahaya.          Eceng gondok sendiri banyak memberikan manfaat bagi manusia dan lingkungan sekitarnya, seperti : Melestarikan kondisi lingkungan : eceng gondok memiliki kemampuan untuk menyerap logam, seperti tembaga dan timbal dari limbah industri maupun limbah rumah tangga. Selain itu, eceng gondok juga dapat menyerap merkuri dan timbal yang meleleh dalam bentuk cairan serta menyerap mineral dan zat organik dari air limbah. Oleh karena itu penanaman eceng gondok di perairan yang memiliki potensi tercem...

Yuk filtrasi air dirumah kamu, caranya simple baget loh!

Gambar
          Air merupakan kebutuhan paling dasar yang digunakan oleh manusia setiap harinya. Segala aktivitas yang dilakukan manusia membutuhkan air mulai dari yang dikonsumsi tubuh hingga berbagai kegiatan rymah tangga yang ada. Air yang bersih merupakan suatu syarat untuk terciptanya kehidupan yang bersih dan juga sehat.           Menteri Kesehatan Republik Indonesia telah menetapkan persyaratan baku mutu air pada peraturan nomor 492/MENKES/PER/IV/2010 yang menyatakan setiap penyelenggara air minum wajib menjamin air minum produksinya aman bagi kesehatan. Air minum aman bagi kesehatan apabila memenuhi persyaratan fisika, mikrobiologis, kimiawi, dan radioaktif yang dimuat dalam parameter wajib dan parameter tambahan.           Namun saat ini persediaan air bersih sangat terbatas, hal tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti laju pertumbuhan penduduk yang sanagt tinggi, pembangunan ...

Sebenarnya apa si itu PM 2.5?

Gambar
 PM 2.5 dan PM 10 memang cukup awam di telingan masyarakat, namun ternyata polutan ini sedang ramai dibahas loh diberbagai artikel dan jurnal kesehatan..           PM 2.5 sendiri merupakan singkatan dari particulate matter 2.5. PM 2.5 adalah polutan udara yang berukuran sangat kecil yakni sekitar 2,5 mikrometer dimana ukuran tersebut lebih kecil dibandingkan 3% dari diameter rambut manusia. Istilah PM merupakan istilah campuran untuk partikel pada dan cair yang ditemukan di udara, adapun bentuk partikel ini seperti debu, kotoran, jelaga, dan asap.           Dengan ukurannya yang begitu kecil tentunya tidak mudah melihat partikel ini dengan mata telanjang, sehingga jika ingin melihat secara jelas kita perlu memakai mikroskop elektron. PM 2.5 ini sendiri terbentuk dan terdiri dari ratusan bahan kimia yang berbeda.          PM 2.5 terbentuk di atmosfer akibat dari adanya reaksi bahan kimia seperti su...

Hujan asam sebagai salah satu dampak pencemaran udara!

Gambar
          Hujan asam adalah suatu jenis hujan dengan pH di bawah 5,6 akibat dari karbon dioksida (CO2) di udara yang larut dengan air hujan.            Peristiwa ini disebabkan oleh belerang (sulfur) yang merupakan pengotor dalam bahan bakar fosil serta nitrogen di udara yang bereaksi dengan oksigen membentuk sulfur dioksida dan nitrogen oksida. Zat-zat akan berdifusi ke atmosfer dan kemudian bereaksi dengan air membentuk asam sulfat dan asam nitrat yang mudah larut dan jatuh sebagai air hujan. Hujan asam ini akan meningkatkan kadar keasaman tanah dan air permukaan yang tentunya akan berdampak buruk bagi kehidupan makhluk hidup.          Penyebab dari adanya hujan asam ini juga dapat dipicu oleh aktivitas gunung api dari proses biologis di tanah, rawa, dan laut. Namun sebagian besar aktivitas industri (pembangkit tenaga listrik), penggunaan kendaraan bermotor, dan pabrik pengolahan pertanian juga m...

What do you think about air pollution?

Gambar
 Pencemaran udara merupakan kehadiran substansi fisik, kimia atau biologi di lapisan udara dalam jumlah padat yang mampu membahayakan seluruh makhluk hidup serta mengganggu kenyamanan lingkungan.  Pencemaran udara berbentuk gas dapat dibedakan menjadi beberapa golongan  Golongan Belerang terdiri dari Sulfur Dioksida (S02) Hidrogen Sulfida (HS) dan Sulfat Aerosol Golongan Nitrogen terdiri dari Nitrogen Oksida (N2O) Nitrogen Monoksida (NO) Amoniak (NH) dan Nitrogen Dioksida (N02) Golongan Karbon terdiri dari karbon Dioksida (CO) dan Karbon Monoksida (CO), Hidrokarbon. Golongan gas yang berbahaya terdiri dari Benzen, Air raksa  Adapun beberapa faktor yang menyebabkan pencemaran udara Sisa pembakaran mesin induk dan diesel engine : khususnya pada operasional kapal yang dapat menyebabkan gas buang mesin induk kapal akibat pembakaran tidak sempuna di ruang bakar membebaskan CO2 dan CO ke udara dan penggunaan bahan bakar dari operasional mesin oleh bahan bahan bakar berkada...

Serba Serbi Pencemaran Air

Gambar
          Krisis air bersih saat ini menjadi permasalahan yang kita hadapi khususnya bagi masyarakat yang tinggal di kota-kota besar. Hal ini disebabkan oleh kegiatan industri dan kegiatan rumah tangga yang dengan tidak bertanggung jawab membuang sampah ke aliran air. Kualitas air yang semakin menurun juga terjadi akibat erosi dan penebangan hutan liar yang dipicu karena lemahnya pengawasan pemerintah dalam memberikan efek jera bagi pelaku yang menjadi dalang dari pencemaran lingkungan terkhusus pencemaran air. Percemaran air sendiri didefinisikan dalam PP NO 20/1990 yakni masuknya atau dimasukkannya makhluk hidup, zat, energi, dan atau komponen lain ke dalam air oleh kegiatan manusia sehingga kualitas air tersebut turun hingga batas tertentu yang menyebabkan air tidak berguna lagi sesuai dengan peruntukannya.  Penyebab Pencemaran Air Sampah padat, cair, maupun gas yang dihasilkan oleh industri maupun rumah tangga Kontaminan yang memasuki badan air dar...

Jogja apakah juga istimewa dalam kebersihan lingkungannya? part 1

Gambar
 Pencemaran Air Berdasarkan data yang diperoleh dari Indeks Kualitas Air (IKA) di tahun 2022 dan 2021 terlihat ada penurunan angka yakni pada tahun 2021 mencapai angka 38, 44% dan di tahun 2022 turun menjadi 38,42%. Permasalahan pencemaran air merupakan permasalahan serius yang perlu untuk segera disadari oleh semua pihak, dimana sebagai manusia kita membutuhkan air untuk menunjang kebutuhan hidup kita sehari-hari. Air digunakan hampir untuk semua kegiatan yang dilakukan, mulai dari air untuk dikonsumsi, air untuk mandi, air untuk mencuci, dan sebagainya. Namun sangat disayangkan bahkan saat ini untuk mendapatkan air dengan kualitas yang standar saja sangat sulit dirasa. Dapat kita lihat sungai-sungai di sekitar kita saat ini sudah tercemar oleh berbagai macam limbah hasil kegiatan manusia sehingga menyebabkan kualitas maupun kuantitas dari air menurun. Banyak faktor yang melatarbelakangi hal tersebut, namun tentunya tidak jauh dari kegiatan sehari-hari baik kegiatan industri maupu...